Konferensi APPPTM ke-4 di UM Palembang
Konferensi Nasional tahunan Asosiasi Pascasarjana Perguruan Tinggi Muhammadiyah (APPPTM) ke-4 dilaksanakan di Universitas Muhammadiyah Palembang mulai 27 – 29 Mei 2016. Acara diawali dengan ungkapan selamat datang di rumah dinas walikota palembang Bp. Donojoyo. Dalam konferensi dilaksanakan kebijakan pemerintah mengenai riset di perguruan tinggi yang disampaikan oleh Dr. Dimyati dari kementerian ristek dikti, Prof. Dr. Edi Suwandi Hamid, Ketua PP. Majelis Dikti PP Muhammadiyah. Setelah itu dilaporan kinerja APPTM selama 2015/2016, Pemilihan ketua APPTM yang baru, dan penyusunan program kerja satu tahun ke depan. selain itu juga dilakanakan sidang paralel makalah mahasiswa pascasarjana dan dosen. Terpilih sebagai ketua Prof. Dr. Khuzaifah Dimyati dari UMS (Surakarta). Pada hari kedua peserta dihibur dengan tou sungai Musi.
Leave a Reply
Want to join the discussion?Feel free to contribute!